Month: July 2023

Sosialisasi Penyakit Menular Seksual (PMS) oleh Mahasiswa KKN

Agenda 22/07/2023 Telah berlangsung sosialisasi mengenai Penyakit Menular Seksual (PMS) oleh mahasiswa KKN Nusantara III I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar. Adapun sosialisasi yang berjudul “Kenali Pencegahan Penyakit Menular” ini dilaksanakan di Wantilan Pura Luhur Sekartaji. Selain sosialisasi dari mahasiswa KKN, kegiatan juga turut dibarengi oleh penyuluhan dari Puskesmas Tabanan II tentang kesehatan remaja.

Kegiatan Napak Tilas dan Lomba oleh Lansia di Desa Sesandan Bali Happy Movement

Agenda 16/07/2023 Telah berlangsung kegiatan napak tilas (jalan santai) dan kegiatan lomba oleh Lansia di Desa Sesandan dan Bali Happy Movement. Di mana kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menyambut HUT RI ke-78 di Perkemahan Wanaharum Desa Adat Sekartaji, Banjar Dinas Sekartaji, Desa Sesandan. Kegiatan ini juga turut dimeriahkan oleh mahasiswa KKN dari Universitas Hindu Negeri …

Kegiatan Napak Tilas dan Lomba oleh Lansia di Desa Sesandan Bali Happy Movement Read More »

Pertemuan Koordinasi Tim Penyusun RKPDesa T.A. 2024

Agenda 14/07/2023 Memasuki bulan ke-7 tahun 2023, telah berlangsung pertemuan koordinasi bersama Tim Penyusun RKPDesa untuk Tahun Anggaran 2024. RKPDesa atau Rencana Kerja Pemerintah Desa merupakan dokumen perencanaan untuk periode 1 tahun sekaligus sebagai penjabaran dari RPJM Desa. Di mana dalam RKPDesa ini memuat rancangan kerangka ekonomi desa dengan mempertimbangkan kerangka pendanaan yang dimutahirkan, program …

Pertemuan Koordinasi Tim Penyusun RKPDesa T.A. 2024 Read More »

Kegiatan Pemeriksaan IVA dan Puskel dari Tim Puskesmas Tabanan II

Agenda 11/07/2023 Telah berlangsung kegiatan Pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual Asam Asetat) dan Puskel (Puskesmas Keliling) dari Tim Puskesmas Tabanan II yang bertempat di Poskesdes Desa Sesandan. Adapun Pemeriksaan IVA sendiri merupakan cara sederhana untuk mendeteksi kanker leher rahim sedini mungkin, yang bertujuan untuk mengurangi morbiditas dari penyakit dengan pengobatan dini terhadap kasus-kasus yang ditemukan untuk …

Kegiatan Pemeriksaan IVA dan Puskel dari Tim Puskesmas Tabanan II Read More »

Pembukaan KKN dari Universitas Hindu Negeri I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar

Agenda 05/07/2023 Telah berlangsung Pembukaan KKN (Kuliah Kerja Nyata) dari Universitas Hindu Negeri I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar. Di mana kegiatan KKN ini akan berlangsung selama 2 bulan hingga tanggal 31 Agustus 2023. Pada dasarnya, kegiatan KKN ini merupakan kegiatan pengabdian oleh mahasiswa sebagai bentuk implementasi ilmu dan teknologi yang telah diperoleh mahasiswa ke tengah …

Pembukaan KKN dari Universitas Hindu Negeri I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar Read More »

Official Chat
Butuh Bantuan?
Hallo,
ada yang bisa kami bantu?